Bahasa Jepang
bagi kalian2 yang sangat berminat untuk mempelajari bahasa jepang.. sebagai permulaan ada baiknya kalian mengetahui sejarah dr bhs jepang itu sendiri..
Bahasa Jepang Bunyi dengarkan (???; romaji: Nihongo) merupakan bahasa resmi di Jepang dan jumlah penutur 127 juta jiwa.
Bahasa Jepang juga digunakan oleh sejumlah penduduk negara yang pernah ditaklukkannya seperti Korea dan Republik China. Ia juga dapat didengarkan di Amerika Serikat (California dan Hawaii) dan Brasil akibat emigrasi orang Jepang ke sana. Namun keturunan mereka yang disebut nisei (??, generasi kedua), tidak lagi fasih dalam bahasa tersebut.
Bahasa Jepang terbagi kepada dua bentuk yaitu Hyoujungo (???), pertuturan standar, dan Kyoutsugo (???), pertuturan umum. Hyoujungo adalah bentuk yang diajarkan di sekolah dan digunakan di televisi dan segala perhubungan resmi
lengkapnya download aja disini artikel jepang 1
oiya ini ada beberapa sites referensi buat kalian yg serius mempelajari bahasa jepang
* http://id.wikipedia.org/wiki/Bahasa_japan
* www.theJapanesePage.com
* http://kanji.inn.bppt.go.id (kamus online jepang-indonesia)










No comments:
Post a Comment